Selasa, 18 Maret 2014

Cara download video youtube

Langkah PERTAMA !
Klik tautan berikut ini > https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/flash-video-downloader/
Langkah KEDUA !
Klik tombol "+ Add to Firefox" > Klik "Allow" pada bagian atas. Lihat gambar dibawah ini.


Langkah KETIGA !
Tunggu proses downloading, kemudian setelah selesai klik "Restart Now", setelah klik restart now maka mozilla firefox anda akan keluar atau tertutup otomatis dan akan terbuka kembali secara otomatis pula.


Langkah KE-EMPAT !
Setelah mozilla firefox terbuka lagi, langsung saja buka video youtube yang ingin anda download. Sekarang perhatikan, ada tombol "Download" dibawah video tersebut. Untuk mengunduh/download video youtube pilihan anda, klik tombol "Download" tersebut dan akan muncul pilihan dalam format apa video youtube di download. Saran saya, pilih saja "Low mp4". Bila masih bingung coba lihat gambar dibawah ini.


Langkah KELIMA !
Langkah terakhir yakni menyimpan di disk komputer/laptop anda dengan mengklik "Save". Setelah itu tunggu proses download sampai selesai.


0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © . WAYAN SUDARME - Posts · Comments
Theme Template by BTDesigner · Powered by Blogger